Senin, 14 September 2015

Terapi Lintah di Lampung



Terapi Lintah yang merupakan pengobatan mutakhir zaman kuno yang sangat berkasiat untuk tubuh ini banyak dimanfaatkan oleh masyarakat untuk menyembuhkan bermacam penyakit.
"Terapi Lintah ini melayani berbagai macam penyakit, diantaranya kelenjar bening, migrai, alergi, sakit pinggang, darah tinggi, diabetes, kanker payudara, rabun, stroke, hepatitis, asma, varises, mata minus dan plus, jerawat dan penyakit lainnya

Jenis pengobatan ini termasuk tidak terlalu beresiko besar, karena dengan terapi lintah penyakit yang ada ditubuh akan diserap melalui isapannya dalam waktu 1-2 jam. Dan dengan itu penyakit akan keluar dari tubuh. “Dalam proses terapi lintah, ketika lintah mengisap darah, mereka memasukan air liur yang mengandung beragam zat kimia alami. Di AS dan Inggris zat Hirudin yang ada dilintah diakui lebih aman dibanding dengan obat pencair darah buatan (kimia), karena efek sampingnya sangat minim
Semakin rutin dalam melakukan terapi semakin cepat pula akan sembuh dari penyakitnya. Segala macam penyakit pasti ada obatnya, asalkan mau berusaha dan sabar. Lintah ini termasuk cara yang paling aman dalam hal pengobatan. Banyak orang yang mengira bahwa lintah adalah binatang yang paling menakutkan, tapi dibalik itu ada khasiatnya juga bahwa lintah bisa menyembuhkan berbagai macam penyakit yang ada didalam tubuh manusia. Hewan air yang mengisap darah yang hidup diair tawar ini sudah dari abad ke 19.
 Terapi lintah dapat menstabilkan kadar hormon serotonim/melancarkan peredaran darah dan oksigen pada jaringan saraf halus dikepala. Termasuk menormalkan penyempitan atau peredaran pembuluh darah diotak.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar